109 research outputs found

    Kendali Linierisasi Umpan Balik pada Sistem Pendulum Terbalik

    Get PDF
    Pada penelitian ini diterapkan pengendali linierisasi umpan balik pada sistem pendulum terbalik yang memiliki karakteristik tidak linear dan tidak stabil. Berdasarkan pada pengujian, pengendali yang diusulkan mampu untuk membuat sistem mengikuti sinyal referensi undak dan sinus. Nilai respons sistem untuk sinyal referensi undak adalah waktu naik sebesar 4,0386; waktu kestabilan sebesar 3,4656 dan overshoot sebesar 0 persen. Oleh karena itu dapat disimpulkan bahwa pengendali umpan balik linierisasi mampu untuk mengendalikan sistem pendulum terbalik mengikuti sinyal referensi.In this study, a feedback linearization controller was applied to an inverted pendulum system that has non-linear and unstable characteristics. Based on the test, the proposed controller is able to make the system follow step and sine reference signals. The system response value for the step reference signal is an increment time of 4.0386; the time of stability was 3,4656 and overshoot was 0 percent. Therefore, it can be concluded that the linearized feedback controller is able to control the inverted pendulum system following the reference signal

    Prototipe Sistem Pompa Air Tenaga Surya dengan Monitoring Tegangan Berbasis Internet of Things (IoT)

    Get PDF
    Several types of alternative energy are geothermal, biogas, wind energy, micro hydro and solar energy. Among these alternative energies, solar energy is the most potential energy to be utilized in Indonesia. A solar energy water pump system with a battery is a water pump that utilizes solar energy into electrical energy that is stored in batteries. The energy in the solar panels is stored in the battery as a source of electrical energy to pump water through the solar charge controller. In this study, monitoring the pump battery voltage remotely, monitoring using the Internet of Things (IoT) method by displaying it on the thingspeak website. The solar panel has a power of 10 Watts. Testing on the whole tool using panels and without using panels there are differences from these experiments. With a time of 10 minutes the initial voltage of the experiment using the panel is 13.24V and the final voltage is 11.90V, consuming 1.34V. Experiments without using a panel with a starting voltage of 12.09V and a final voltage of 10.48V, consuming 1.61V. In both experiments there is a difference of 0.27V, in the test using the panel charging occurs, so that it takes longer to reduce the power to the battery. Beberapa jenis energi alternatif adalah panas bumi, biogas, energi angin, mikro hidro dan energi surya. Di antara energi alternatif tersebut, energi matahari merupakan energi yang paling potensial untuk dimanfaatkan di Indonesia. Sistem pompa air energi surya dengan baterai adalah pompa air yang memanfaatkan energi matahari menjadi energi listrik yang disimpan di baterai. Energi pada panel surya di simpan ke baterai sebagai sumber energi listrik untuk pompa air melalui solar charge controller. Pada penelitian ini memantau tegangan baterai pompa dari jarak jauh, pemantauan menggunakan metode Internet of Things (IoT) dengan menampilkan pada website thingspeak. Panel surya memiliki daya sebesar 10 Watt. Pengujian pada alat keseluruhan dengan menggunakan panel dan tanpa menggunakan panel terdapat perbedaan dari percobaan tersebut. Dengan waktu 10 menit tegangan awal percobaan menggunakan panel 13,24V dan tegangan akhir 11,90V, menghabiskan sebanyak 1,34V. Percobaan tanpa menggunakan panel tegangan awal 12,09V dan tegangan akhir 10,48V, menghabiskan sebanyak 1,61V. Pada kedua percobaan tersebut terdapat selisih 0,27V, pada pengujian menggunakan panel terjadi pengisian daya, sehingga lebih lama pengurangan daya pada baterai

    Control of DC Motor Using Integral State Feedback and Comparison with PID: Simulation and Arduino Implementation

    Get PDF
    The Direct Current (DC) motor is widely applied in various implementations. The main problem in the DC motor is controlling the angular speed on the specific reference. This research then proposed an integral state feedback design for tracking control in DC motor, with Simulink Matlab simulation and the Arduino hardware implementation. The results will be compared with the implementation of the PID controller. The integral state feedback controller can handle the system to reach the setpoint with good performance in the simulations, even with changing different poles and setpoints. In the hardware implementation, the current sensor (INA219) and encoder sensor are used since all state variables need to be calculated. Based on the result, the controller can reach the setpoint stably with oscillation. Similar results are showed in simulations with different setpoints. Compared with the PID Controller, the integral state feedback controller has a better response with faster rise time and faster settling time

    PID ISF

    Get PDF

    Modul Praktikum Dasar Pemrograman dengan Code Blocks

    Get PDF
    Modul Praktikum Dasar Pemrograman berisi tentang materi dasar pemrograman C++ dengan menggunakan software code blocks. Modul praktikum dasar pemrograman terdiri atas Pengantar bahasa C dan C++, Variabel, Operator dan Tipe Data, Pemrograman Input dan Output, Percabangan menggunakan perintah if dan else, Perulangan mengguankan for dan while, pemrograman array, dan pemrograman fungsi

    Petunjuk Praktikum Pemrograman Visual dengan Graphical User Interface (GUI) Scilab

    Get PDF
    Petunjuk Praktikum Pemrograman Visual dengan Graphical User Interface (GUI) Scilab berisi tentang dasar-dasar pemrograman visual menggunakan GUI Scilab. Petunjuk praktikum berisi tentang pengenalan GUI Builder Scilab, Pemrograman blok edit, pemrograman blok text, pemrograman blok radio button, dan pemrograman blok slider
    • …
    corecore